Senin, 29 Januari 2018

SURAT PENGUNDURAN DIRI GURU BTQ DI PEKALONGAN

Kepada Yth.
Koordinator BTQ Pekalongan Timur
Di Pekalongan

Dengan Hormat,
Bersamaan dengan surat ini, saya:
Nama               
Jabatan            
Secara resmi terhitung dari bulan November 2017 mengundurkan diri sebagai guru BTQ di SDI Setono 01.
Saya ucapkan rasa terima kasih yang begitu besar atas kesempatan-kesempatan yang terlah diberikan Bapak Koordinator BTQ Pekalongan Timur  kepada saya untuk bekerja dan mengajar siswa-siswi. Tidak lupa saya pun memohon maaf kepada jajaran Komite Sekolah SDI Setono 01 apabila terdapat hal-hal yang tidak baik dan kurang berkenan yang saya lakukan saat bekerja di SDI Setono 01.
Saya berharap agar SDI Setono 01 menjadi sekolah yang terus berprestasi baik akademik ataupun non akademik dan terus melahirkan bibit-bibit penerus bangsa yang jujur dan berakhlak. Amin.

Pekalongan, 6 Januari 2018
Hormat saya,


KKKKK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TEKS PIDATO ISRA' MI'RAJ

  اَلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَۃُﷲِ وَبَرَكَاتُهُ إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِينُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوذُ بِاللهِ ...